Cara membuat komentar facebook di blog dengan mudah. Sebelum kita memasang komentar facebook di blog langka awal yang perlu kita lakukan adalah dengan membuat app id facebook terlebih dahulu, satu persatu akan saya bahas tentang bagaimana memasang komentar facebook di blogspot yang benar. Mari ikuti langkah demi langkah di bawah ini.
A. Membuat app id komentar facebook
1.Login ke akun facebook terlebih dahulu.
2. Buka developers facebook lalu klik Create New App dan akan muncul seperti gambar di bawah ini
3. Isi nama App Name kamu, apabila nama itu tersedia akan terlihat tulisan valid di sampingnya.
4. Centang Yes, I woulad like ...
5. klik lanjutkan dan akan muncul Require Captcha, isi kode yang di minta dan klik lanjutkan, setelah itu akan muncul dan di arahkan seperti gambar di bawah ini6. Yang di kasih panah tersebuat adalah kode app id nya, simpan dulu kode tersebut.
B. Memasang tag aplikasi di blog
1. Masuk ke akun blogger -> Template -> Edit HTML -> Centang Expland Template Widget. Cari kode <b:skin><![CDATA[/* lalu masukkan kode di bawah ini di atas <b:skin><![CDATA[/*
<meta content='189901137805962' property='fb:app_id'/>
2. Ganti yang berwarna merah dengan url facebook kamu, da warna biru adalah app id, ganti dengan app id yang telah di buat tadi.
3. Cari kode <body> kalau sudah ketemu tambahkan kode di bawah ini tepat di bawah <body>
<script>(function(d, s, id) {
var js, fjs = d.getElementsByTagName(s)[0];
if (d.getElementById(id)) {return;}
js = d.createElement(s); js.id = id;
js.src = "//connect.facebook.net/en_GB/all.js#xfbml=1";
fjs.parentNode.insertBefore(js, fjs);
}(document, 'script', 'facebook-jssdk'));</script>
4. Cari kode <data:post.body/> letakkan kode dibawah ini tepat di bawah kode <data:post.body/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<div id='fb-root'/><script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#appId=189901137805962&xfbml=1'/><fb:comments expr:href='data:post.url' numposts='5' width='580'/>
</b:if>
Ganti yang berwarna biru dengan app id kamu.
Apabila diletakkan di bawah <data:post.body/> tidak berhasil, cari kode <b:if cond='data:post.hasJumpLink'> dan letakkan kode no 4 di atas nya.
Catatan
- Sebelum di save lebih baik di petinjau dahulu, apabila tidak ada masalah baru di save.
- Untuk melihat komentar facebook yang masuk di blog pakai url https://developers.facebook.com/tools/comments?id=189901137805962 ganti app id nya dengan app id kamu.
No comments:
Post a Comment